TA : PEMBUATAN DOKUMEN SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK WEBSITE SISTEM PENGELOLA LAYANAN (SILOLA) PADA DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN KABUPATEN PESAWARAN

Yunita, Yunita (2024) TA : PEMBUATAN DOKUMEN SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK WEBSITE SISTEM PENGELOLA LAYANAN (SILOLA) PADA DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN KABUPATEN PESAWARAN. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover_Yunita_21753082 - Yunita.pdf

Download (48kB)
[img] Text
Ringkasan_Yunita_21753082 - Yunita.pdf

Download (10kB)
[img] Text
Bab1&2_Yunita_21753082 - Yunita.pdf

Download (130kB)
[img] Text
DaftarPustaka_Yunita_21753082 - Yunita.pdf

Download (129kB)
[img] Text
Fullteks TA_Yunita_21753082 - Yunita.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Turnitin_Yunita_21753082 - Yunita.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Sistem Layanan Kominfo yang disediakan oleh Diskominfotiksan Kabupaten Pesawaran bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan kemudahan layanan publik menggunakan teknologi informasi. Namun, masalah aksesibilitas sistem menyebabkan pelayanan tertunda. Bidang Informasi dan Statistik membuat peraturan untuk membangun Sistem Pengelola Layanan (SILOLA), sebuah platform berbasis web yang akan meningkatkan efisiensi layanan. SILOLA menggunakan sistem manajemen database MYSQL dan framework CodeIgniter 4 (CI4) untuk pengembangan web. Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Perangkat Desa (PD) akan dapat menggunakan layanan email di platform ini selain pointing name server, domain, dan subdomain. Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak (SKPL) dibuat untuk memulai pengembangan perangkat lunak SILOLA dan berfungsi sebagai panduan utama bagi tim pengembang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D3 Prodi Manajemen Informatika
Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D3 Prodi Manajemen Informatika
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 21 Oct 2024 03:10
Last Modified: 21 Oct 2024 03:10
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/5771

Actions (login required)

View Item View Item