TA : IDENTIFIKASI PENYEBAB KERUSAKAN FISIK PRODUK NUGGET DAGING SAPI DI PT D’MAMAM SEHATIN INDONESIA

Farisa, Asya Desta (2024) TA : IDENTIFIKASI PENYEBAB KERUSAKAN FISIK PRODUK NUGGET DAGING SAPI DI PT D’MAMAM SEHATIN INDONESIA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf

Download (45kB)
[img] Text
Ringkasan_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf

Download (77kB)
[img] Text
Bab 1&2_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf

Download (125kB)
[img] Text
Dapus_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf

Download (123kB)
[img] Text
FULLTEXT TA_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Turnitin_Asya Desta Farisa_21733003 - Asya Farisa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

PT D’mamam Sehatin Indonesia adalah perusahaan yang bergerak pada pengolahan makanan beku, seperti unggas, ikan, dan daging, serta menghasilkan 17 jenis produk makanan sehat. Salah satu produk D’mamam adalah nugget daging sapi. Namun, produk ini sering mengalami masalah kualitas, seperti pinggiran hancur, ukuran yang tidak konsisten, lubang, dan kerusakan lainnya. Tugas akhir ini bertujuan untuk mengidentifikasi penyebab kerusakan fisik pada nugget daging sapi dengan mengumpulkan data berdasarkan jenis cacat, menganalisisnya menggunakan berbagai alat bantu seperti diagram pareto dan fishbone, dan mengusulkan perbaikan. Faktor utama penyebab kerusakan adalah bahan baku, peralatan yang tidak memadai, dan metode yang digunakan. Untuk meningkatkan kualitas dan profitabilitas, perlu dilakukan perbaikan yang efektif di PT D’mamam Sehatin Indonesia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Pangan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 28 Feb 2025 08:44
Last Modified: 05 Mar 2025 07:57
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6210

Actions (login required)

View Item View Item