Aplikasi Pengolahan Hasil Uji Laboratorium Pada Baristand Industri Bandar Lampung Berbasis Web

Wardanu, Arsit Anggoro and Maulini, Rima and Kenali, Eko Win (2017) Aplikasi Pengolahan Hasil Uji Laboratorium Pada Baristand Industri Bandar Lampung Berbasis Web. Makalah Ilmiah Mahasiswa.

[img]
Preview
Text
Jurnal Arsit Anggoro Wardanu.pdf

Download (479kB) | Preview

Abstract

Laboratorium merupakan salah satu unit yang membantu menjalankan tugas pokok Baristand Industri Bandar Lampung untuk melayani pengujian produk. Terdapat tiga laboratorium di Baristand Industri Bandar Lampung yaitu, laboratorium uji, laboratorium kalibrasi dan laboratorium inspeksi teknis. Pada sistem yang berjalan saat ini tidak ada penyimpanan data kedalam database untuk memudahkan pencarian data, dan dalam pengolahan hasil uji laboratorium membutuhkan waktu yang lama dalam proses pemberian hasil uji dari laboratorium kepada pengembangan jasa teknis (PJT), membutuhkan banyak kertas karena data dari pengembangan jasa teknis dan data yang akan diverifikasi harus dicetak terlebih dahulu. Hal tersebut menyebabkan keterlambatan hasil uji. Pembuatan aplikasi pengolahan hasil uji laboratorium berbasis web ini menggunakan metode waterfall dengan tahapan analisis sistem, desain sistem, implementasi dan pengujian unit, dan integrasi dan pengujian sistem. Aplikasi ini bermanfaat untuk mempermudah pengolahan hasil uji laboratorium di Baristand Industri Bandar Lampung. Kata kunci : Aplikasi, Hasil Uji, Laboratorium, Web, Baristand.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: > Prodi Manajemen Informatika
> Prodi Manajemen Informatika
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 25 Sep 2017 02:53
Last Modified: 25 Sep 2017 02:53
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/69

Actions (login required)

View Item View Item