TA : ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI KAWASAN INDUSTRI KECAMATAN TANJUNG BINTANG, KABUPATEN LAMPUNG SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

Irwansyah, Muhammad (2021) TA : ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI KAWASAN INDUSTRI KECAMATAN TANJUNG BINTANG, KABUPATEN LAMPUNG SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
01 Cover - Muhammad Irwansyah.pdf

Download (45kB)
[img] Text
03. ABSTRACK - Muhammad Irwansyah.pdf

Download (183kB)
[img] Text
bab 1-2 - Muhammad Irwansyah.pdf

Download (937kB)
[img] Text
17. DAFTAR PUSTAKA - Muhammad Irwansyah.pdf

Download (301kB)
[img] Text
Muhammad Irwansyah-18731025 - Muhammad Irwansyah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)
[img] Text
Muhammad Irwansyah Surat Keaslian Dokumen - Muhammad Irwansyah.pdf

Download (284kB)

Abstract

Penduduk yang bertambah dengan pesat akan berkaitan terhadap peningkatan akan kebutuhan ruang untuk menghimpun kegiatan dan salah satunya dimanifestasikan dalam bentuk lahan. Pada tahun 2014, telah dibuat peta tutupan lahan Kecamatan Tanjung Bintang oleh Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Lampung Selatan. Mengingat banyaknya perubahan, baik yang disebabkan oleh penambahan penggunaan lahan lain. Maka perlu dilakukan analisis jenis penutup lahan Kecamatan Tanjung Bintang 2020. Tujuan tugas akhir ini membuat peta dan menganalisis luas, bentuk perubahan tutupan lahan di kawasan industri Kecamatan Tanjung Bintang pada tahun 2014 dan 2020. Metode penelitian menggunakan penginderaan jauh dan pengolahan data dengan ArcGIS 10.5 dan Microsoft Excel. Hasil penelitian Jenis tutupan lahan yang ada pada Kecamatan Tanjung Bintang terdapat 8 jenis penutup lahan , dengan luas perubahan penutup lahan terbesar adalah kebun campuran menjadi sawah non-irigasi sebesar 804,31 Ha, sedangkan luas tutupan lahan terkecil adalah perkebunan karet menjadi sawah sebesar 0,01 Ha. Dari hasil tabel analisis menunjukkan cukup banyak yang berubah penggunaannya dengan nilai total yaitu 2.219,27 Ha atau 13,57% sedangkan nilai total tidak berubah yaitu 14.133,23 Ha atau 86,43%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknik Sumberdaya Lahan dan Lingkungan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 28 Apr 2022 04:31
Last Modified: 28 Apr 2022 04:31
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2441

Actions (login required)

View Item View Item