-, Maidah and Widyawati, Dewi Kania and Maulini, Rima (2017) Aplikasi Helpdesk Pada PT ABC untuk PT XYZ. Makalah Ilmiah Mahasiswa.
|
Text
jurnal TA.pdf Download (407kB) | Preview |
Abstract
Kemudahan dalam melaporkan masalah atau kerusakan pada produk yang dipakai customer harus diperhatikan, agar hak-hak customer terpenuhi guna meningkatkan standar kualitas terhadap produk PT XYZ. PT XYZ saat ini memiliki banyak customer yang tersebar diseluruh Indonesia. Permasalahan yang terjadi saat ini yaitu jika terjadi perubahan data customer seperti menambah produk atau ganti produk, data tersebut tidak ter-update secara otomatis. Jika terdapat masalah atau kerusakan pada produk yang diapakai, maka customer akan melaporkan kepada bagian helpdesk melalui email, kemudian bagian helpdesk akan menanggapi laporan dan memperbaiki produk yang bermasalah, bagian helpdesk akan memberitahu customer bahwa produk telah diperbaiki dengan membalas email dari customer. Sistem pelaporan mengggunakan email terdapat kelemahan yaitu bagian helpdesk sulit mengetahui jumlah laporan yang masuk, laporan yang telah ditangani dan laporan yang belum di tangani. Untuk memudahkan customer melaporkan masalah dan memudahkan bagian helpdesk mengolah data laporan, maka dibangun aplikasi helpdesk pada PT XYZ. Aplikasi ini menggunggunakan metode prototype yang tahapannya adalah prioritiez,create, review dan react. aplikasi ini dijadikan alternatif solusi bagi PT XYZ dalam mengolah laporan customer. Pengujian fungsi utama aplikasi menggunakan metode black-box testing telah sesuai dengan kebutuhan user dan siap diimplementasikan. Kata kunci: helpdesk, komplain, prototype, web.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | > Prodi Manajemen Informatika > Prodi Manajemen Informatika |
Depositing User: | Mr Wanto Wiyadi |
Date Deposited: | 26 Sep 2017 07:55 |
Last Modified: | 26 Sep 2017 07:55 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/91 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |