TA : PEMELIHARAAN, PERAWATAN, DAN PERBAIKAN CANE HARVESTER DAN HYDRAULIC SELF TIPPING SUGAR CANE TRAILER DI PT LAJU PERDANA INDAH SITE KOMERING

Wahyanto, Muhamad Yanuar Dwi (2024) TA : PEMELIHARAAN, PERAWATAN, DAN PERBAIKAN CANE HARVESTER DAN HYDRAULIC SELF TIPPING SUGAR CANE TRAILER DI PT LAJU PERDANA INDAH SITE KOMERING. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover_MuhamadYanuarDwiWahyanto_21732024 - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf

Download (389kB)
[img] Text
Ringkasan_MuhamadYanuarDwiWahyanto_21732024 - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf

Download (184kB)
[img] Text
Bab 1 & 2_MuhamadYanuarDwiWahyanto_21732024 - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf

Download (622kB)
[img] Text
DaftarPustaka_MuhamadYanuarDwiWahyanto_21732024 - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf

Download (183kB)
[img] Text
Fullteks TA_MuhamadYanuarDwiWahyanto_21732024 - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
turnitin_muhamadyanuardwiwahyanto_21732024.pdf - Muhamad yanuar dwi Wahyanto.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB)

Abstract

Proses panen tebu telah berkembang pesat seiring dengan waktu, dan peralatan modern seperti cane harvester dan hydraulic self tipping sugar cane trailer telah menjadi suatu hal yang sangat penting dalam memastikan produktivitas yang optimal. Pentingnya pemeliharaan, perawatan, dan perbaikan cane harvester dan hydraulic self tipping sugar cane tidak dapat dipandang rendah. Tujuan dari penulisan tugas akhir ini yaitu mempelajari dan memahami proses pemeliharaan, perawatan, dan perbaikan kerusakan cane harvester dan hydraulic self tipping trailer. Metode pelaksanaan dilakukan dengan cara pengamatan, wawancara, studi literature, dan penyusunan laporan. Kegiatan pemeliharaan dan perawatan pada cane harvester dilakukan setiap 100 jam kerja, 250 jam kerja, 500 jam kerja, 750 jam kerja, 1000 jam kerja, dan 1500 jam kerja. Sedangkan pemeliharaan dan perawatan hydraulic self tipping sugar cane trailer yang dilakukan yaitu pemberian pelumas pada beberapa komponen yang bergerak. Proses perbaikan cane harvester dan hydraulic self tipping sugar cane trailer meliputi proses pembongkaran, pembersihan beberapa komponen, penggantian beberapa part yang rusak, dan melakukan pengecekan kelayakan seluruh komponen baik pada cane harvester maupun hydraulic self tipping trailer. Perbaikan dan penggantian komponen cane harvester dan hydraulic self tipping trailer dilakukan ketika komponen tersebut sudah rusak dan sudah melewati batas umur pakai pada komponen tersebut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Mekanisasi Pertanian
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 11 Mar 2025 07:04
Last Modified: 11 Mar 2025 07:04
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6302

Actions (login required)

View Item View Item