Syafrida, Dallyla Intan (2024) TA : PENGENDALIAN CACAT PADA PRODUK CHICKEN NUGGET AKUMO DI PT. CHAROEN POKHPAND INDONESIA – FOOD DIVISION, CIKANDE. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
Cover_Dallyla Intan Syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Download (111kB) |
![]() |
Text
Ringkasan_Dallyla Intan Syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Download (401kB) |
![]() |
Text
Bab1&2_Dallyla intan syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka_Dallyla Intan Syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Download (194kB) |
![]() |
Text
Fullteks TA_Dallyla Intan Syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
Turniti_Dallyla Intan Syafrida_21733033 - Dallyla Intan Syafrida.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Chicken nugget adalah produk olahan ayam diproses melalui tahapan pencetakan, pelapisan atau coating, penggorengan, sortasi, pembekuan, sortasi, dan pengemasan. Pada tahapan proses produksi yaitu pencetakan dan penggorengan sering terjadi kerusakan produk. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi tahapan proses produksi nugget dan mengidentifikasi produk cacat pada tahapan pencetakan dan penggorengan, serta memberikan solusi perbaikan pada tahapan pencetakan dan penggorangan. Pengumpulan data diambil dengan cara melalui observasi, wawancara, dan studi literatur. Berdasarkan hasil dan pembahasan, telah dilakukan pengendalian pada setiap tahapan produksi untuk mengurangi jumlah produk cacat yang dihasilkan. Hasil identifikasi pada tahapan pencetakan dan penggorengan, hasil produk cacat dengan nilai rata – rata persentasi tertinggi yaitu kategori produk menempel sejumlah 1,03%. Hal ini dikarenakan pada saat produk keluar dari proses pencetakan terdapat adonan lain yang terikut dan posisi produk (nugget) tidak beraturan. Solusi yang dapat diberikan adalah menambahkan 1 pengaws khusus bagian area setelah pencetakan untuk memantau produk yang akan dicetak.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) T Technology > TS Manufactures |
Divisions: | Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Pangan |
Depositing User: | mrs Frika Adelaide Lubis |
Date Deposited: | 28 Feb 2025 08:47 |
Last Modified: | 05 Mar 2025 07:56 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6213 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |