SKRIPSI : EKSTRAKSI GAHARU (Aquilaria malaccensis) DENGAN METODE MICROWAVE ASSISTED SOXHLET EXTRACTION

Safitri, Mutiara Amelia (2024) SKRIPSI : EKSTRAKSI GAHARU (Aquilaria malaccensis) DENGAN METODE MICROWAVE ASSISTED SOXHLET EXTRACTION. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover_MutiaraAmeliaSafitri_20734024 - mutiara amelia safitri.pdf

Download (33kB)
[img] Text
Ringkasan_MutiaraAmeliaSafitri_20734024 - mutiara amelia safitri.pdf

Download (74kB)
[img] Text
Bab1&2_MutiaraAmeliaSafitri_20734024 - mutiara amelia safitri.pdf

Download (476kB)
[img] Text
DaftarPustaka_MutiaraAmeliaSafitri_20734024 - mutiara amelia safitri.pdf

Download (105kB)
[img] Text
FullteksTA_Mutiara Amelia Safitri_20734024 - mutiara amelia safitri.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
TA_Mutiara Amelia Safitri (1) - mutiara amelia safitri.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Gaharu (Aquilaria malaccencis) adalah tanaman yang terkenal resin aromatiknya. Dalam pengolahan tanaman gaharu, bagian yang paling sering dimanfaatkan adalah gubal gaharu, yaitu produk akhir yang dihasilkan oleh kayu gaharu yang mengandung resin. Namun, pengolahan dalam bentuk ekstraksi gaharu masih menggunakan metode konvesional. Oleh karena itu, penelitian ini berfokus pada ekstraksi gaharu dengan menggunakan metode konvesional (soxhlet) dan non konvesional (microwave), serta mengetahui yield dan kualitas ekstrak gaharu yang dihasilkan dengan metode microwave assisted soxhlet extraction (MASE). Dengan metode ini diharapkan menjadi teknik yang lebih efisien dari segi waktu serta menghasilkan ekstrak gaharu yang lebih baik daripada metode konvesional. Selanjutnya, perlakuan awal dilakukan perendaman menggunakan metanol 96% selama (1x24 Jam). Adapun variabel yang digunakan adalah perbandingan massa serbuk gaharu terhadap pelarut metanol (0,04 g/ml, 0,05 g/ml dan 0,06 g/ml), siklus ekstraksi (12 siklus dan 15 siklus), daya microwave (246 W dan 440 W). Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya pengaruh pada siklus ekstraksi yang diperoleh 12 siklus dengan massa per volume 0,05 g/ml menggunakan daya microwave 264 W didapatkan yield sebesar 36,81%. Selanjutnya, hasil GC-MS ekstrak gaharu terdapat kandungan bicyclo[5.2.0]nonane, benzylacetone, benzenemethanol, β-guaiene, Elemol, 4-(3-hydroxy-1-propenyl)-2-methoxy, 2- (phenylmethylene), Decahydro-1,1,4,7-tetramethyl, 2,2,7,7-tetramethyl, 8-Methoxy-2- (2-Phenylethyl)chromen-4-one, Caryophyllene oxide, 4-Ethyl-2-methoxyphenol, 2- Propylhenol, 4-ethyl-2-methox

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D4 Teknologi Rekayasa Kimia Industri
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 10 Mar 2025 05:03
Last Modified: 10 Mar 2025 05:03
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6200

Actions (login required)

View Item View Item