SKRIPSI : IDENTIFIKASI PENYAKIT DAUN TANAMAN SEMANGKA DI SEED TEACHING FARM (STEFA) POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG

Putri, Fira Rahmanita Lidiya (2024) SKRIPSI : IDENTIFIKASI PENYAKIT DAUN TANAMAN SEMANGKA DI SEED TEACHING FARM (STEFA) POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover_Fira Rahmanita Lidiya Putri_20713043 - Fira Lidiya.pdf

Download (52kB)
[img] Text
Ringkasan_Fira Rahmanita Lidiya Putri_20713043 - Fira Lidiya.pdf

Download (7kB)
[img] Text
Bab 1 &2_Fira Rahmanita Lidiya Putri_20713043 - Fira Lidiya.pdf

Download (399kB)
[img] Text
Daftar Pustaka_Fira Rahmanita Lidiya Putri_20713043 - Fira Lidiya.pdf

Download (311kB)
[img] Text
Fullteks TA_Fira Rahmanita L.P_20713043_compressed (1) - Fira Lidiya.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Turnitin_fira rahmanita lidiya putri_20713043 - Fira Lidiya.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (15MB)

Abstract

Semangka merupakan tanaman dari famili Cucurbitaceae yang bersifat semusim. Tanaman ini telah dibudidayakan sejak 4.000 tahun sebelum masehi, sehingga tidak mengherankan jika konsumsi semangka telah menyebar ke seluruh belahan dunia. Penurunan produksi semangka salah satu penyebabnya adalah adanya penyakit pada tanaman semangka. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui jenis penyakit dan patogen yang menyerang daun semangka. Pada penelitian ini menggunakan variabel pengamatan kualitatif, yakni dengan mengamati karakteristik makromorfologis dan mikromorfologis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tanaman semangka yang terserang penyakit menunjukkan penyakit rebah kecambah dengan gejala pada daun seperti daun menguning, bercak coklat, dan busuk pangkal batang. Patogen penyebab penyakit tersebut adalah Sclerotium rolfsii, yang memiliki tekstur permukaan koloni halus seperti kapas, berwarna putih, memiliki percabangan pada konidianya dan berstruktur hifa seperti benang-benang halus.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D4 Teknologi Pembenihan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 04 Feb 2025 04:28
Last Modified: 04 Feb 2025 04:28
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6131

Actions (login required)

View Item View Item