SKRIPSI : PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, CASH HOLDING, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR TEKNOLOGI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2020 — 2022

Putri, Dahlia Fatiyana (2024) SKRIPSI : PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, CASH HOLDING, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR TEKNOLOGI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2020 — 2022. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
COVER_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755042 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf

Download (212kB)
[img] Text
ABSTRAK_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755042 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf

Download (197kB)
[img] Text
BAB 1&2_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755042 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf

Download (2MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755042 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf

Download (1MB)
[img] Text
FULL TEKS TA_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755042-2 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (22MB)
[img] Text
TURNITIN_DAHLIA FATIYANA PUTRI_20755052 - Dahlia Fatiyana Putri.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Profitabilitas adalah salah satu indikator utama dari kesehatan dan kinerja keuangan suatu perusahaan yang dapat mengukur kemampuan perusahaan dalam memperoleh laba dengan melakukan kebijakan manajemen yang tepat, yang dalam penelitian ini dirumuskan dengan Net Profit Margin (NPM). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh perputaran modal kerja, cash holding, dan ukuran perusahaan terhadap profitabilitas. Populasi penelitian ini adalah perusahaan sektor teknologi yang terdaftar di BEI periode 2020 — 2022. Pemilihan sampel penelitian ini menggunakan purposive sampling. Berdasarkan metode purposive sampling, sampel yang masuk kriteria sebanyak 10 perusahaan. Alat analisis untuk menguji hipotesis menggunakan uji interaksi dengan software IBM SPSS Statistics 2022 versi 26 dengan metode analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini secara parsial menunjukkan bahwa perputaran modal kerja berpengaruh negatif terhadap profitabilitas, cash holding tidak berpengaruh terhadap profitabilitas, dan ukuran perusahaan berepengaruh positif terhadap profitabilitas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Akuntansi Perpajakan
Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Akuntansi Perpajakan
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 09 Jan 2025 04:57
Last Modified: 09 Jan 2025 04:57
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/6023

Actions (login required)

View Item View Item