SKRIPSI : PENGGUNAAN BEBERAPA JENIS DEKOMPOSER TERHADAP pH, SUHU, DAN C/N RASIO KOMPOS DARI LIMBAH KOTORAN BROILER

Jaya, I Komang Adi (2024) SKRIPSI : PENGGUNAAN BEBERAPA JENIS DEKOMPOSER TERHADAP pH, SUHU, DAN C/N RASIO KOMPOS DARI LIMBAH KOTORAN BROILER. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover I Komang Adi Jaya 20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf

Download (277kB)
[img] Text
Ringkasan I komang adi jaya 20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf

Download (148kB)
[img] Text
Bab 1-2 I komang adi jaya 20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf

Download (214kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA I komang adi jaya 20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf

Download (86kB)
[img] Text
Fullteks TA_I KOMANG ADI JAYA_20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
Turnitin_Komang adi jaya-20743047 - I KOMANG ADI JAYA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan beberapa jenis dekomposer yaitu EM4, Saccharomyces cerevisisae, bacillus amyloliquefacien, dan Lactobacillus plantarum sebagai mikroorganisme pengurai yang diaplikasikan dalam pembuatan kompos dari limbah kotoran broiler. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli 2023 di kandang Politeknik Negeri Lampung. metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan percobaan yang membandingkan beberapa kelompok perlakuan EM4 (kontrol) dengan dekomposer kelompok perlakuan EM4 + Saccharomyces cerevisisae, EM4 + bacillus amyloliquefacien, dan EM4 + Lactobacillus plantarum selama 3 minggu inkubasi pada kompos. Hasil dari penelitian penggunaan beberapa jenis dekomposer terhadap pH, suhu, dan C/N rasio kompos dari limbah kotoran broiler menunjukan bahwa kompos dengan nilai terbaik tertuju pada perlakuan EM4 + Saccharomyces cerevisisae

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Teknologi Produksi Ternak
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 25 Nov 2024 01:46
Last Modified: 25 Nov 2024 01:46
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/5907

Actions (login required)

View Item View Item