Putri, Winda Anastasia and Makhsun, Arif and -, Irawan (2019) ANALISIS KINERJA KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (BLUD) PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) KLM DENGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO ARUS KAS. Karya Ilmiah Mahasiswa.
![]() |
Text
Jurnal Winda Anastasia Putri 16752063.pdf Download (250kB) |
Abstract
Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan RSUD KLM yang telah berstatus BLUD tahun 2017-2018 dengan menggunakan metode rasio arus kas. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan kuantitatif dengan menggunakan rasio arus kas untuk mengetahui kinerja instansi. Rasio arus kas yang digunakan yaitu rasio arus kas operasi terhadap kewajiban lancar, rasio arus kas operasi terhadap pengeluaran modal, rasio arus kas operasi terhadap total hutang dan rasio arus kas operasi terhadap laba bersih. Hasil dari perhitungan rasio arus kas menunjukkan capaian kinerja keuangan RSUD KLM untuk tahun 2017 dikatakan mampu dalam mengelola kas karena nilai rasionya tinggi dan tahun 2018 dikatakan tidak mampu dalam mengelola kas karena mendapat nilai rasionya rendah. Artinya, kinerja RSUD KLM perlu diperbaiki dalam pengelolaan keuangan untuk peningkatan kinerja keuangan dan lebih meningkatkan nilai kas perusahaan terlebih pada aktivitas operasi yang merupakan aktivitas utama perusahaan. Kata Kunci : Kinerja Keuangan, Metode Rasio Arus Kas, RSUD yang berstatus BLUD
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | > Prodi Akuntansi > Prodi Akuntansi |
Depositing User: | Mr Wanto Wiyadi |
Date Deposited: | 11 Feb 2020 01:23 |
Last Modified: | 11 Feb 2020 01:23 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/535 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |