Fernanda, Refika Gita and Sahlinal, Dwirgo and Asrowardi, Imam (2019) APLIKASI PENGOLAHAN DATA BUSINESS TRIP PADA PT. XYZ BERBASIS WEB. Karya Ilmiah Mahasiswa.
![]() |
Text
Artikel karya ilmiah Refka.pdf Download (635kB) |
Abstract
PT. XYZ bergerak dalam bidang industri alat elektronik. Dalam menunjang pemasaran produk yang dihasilkan, perusahaan melakukan kegiatan business trip. Kegiatan ini merupakan kegiatan perjalanan dinas yang dilakukan oleh karyawan di luar kantor dengan tujuan keperluan bisnis perusahaan. Permasalahan utama yang ada pada sistem yang berjalan saat ini, belum tersedianya aplikasi yang dapat melakukan pengolahan data transaksi business trip untuk mengurangi kekeliruan, ketidakakuratan, manipulasi data dan melakukan pengendalian kinerja karyawan dalam melaksanakan business trip. Berdasarkan uji coba yang dilakukan menggunakan metode black box testing dihasilkan Aplikasi Pengolahan Data Business Trip pada PT. XYZ Berbasis Web dengan metode pengembangan yang digunakan yaitu metode Rapid Application Development (RAD) dengan tahapan requirement planning, user design, construction, cutover dan bahasa pemrograman yang digunakan pada pembuatan aplikasi ini adalah PHP Hypertext Processor. Kata Kunci: Pengolahan data, Business trip, RAD.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | > Prodi Manajemen Informatika > Prodi Manajemen Informatika |
Depositing User: | Mr Wanto Wiyadi |
Date Deposited: | 18 Dec 2019 08:30 |
Last Modified: | 18 Dec 2019 08:30 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/521 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |