Hermawan, Raka (2023) SKRIPSI : ANALISIS PRODUKTIVITAS KAMBING LOKAL DIKECAMATAN BELITANG III KABUPATEN OKU TIMUR. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
cover _Raka hermwan_17743035.pdf Download (94kB) |
![]() |
Text
ABSTRACT_RAKA HERMWAN_17743035.pdf Download (67kB) |
![]() |
Text
BAB1 - BAB 2_RAKA HERMWAN_17743035.pdf Download (161kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA_RAKA HERMWAN_17743035.pdf Download (68kB) |
![]() |
Text
RAKA HERMAWAN-2.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
BEBAS PALGIAT_RAKA HERMWAN_17743035.pdf Download (180kB) |
Abstract
Produktivitas kambing lokal di Kecamatan Belitang III, Kabupaten Oku Timur dengan sistem pemeliharaan secara intensif dan berdasarkan jenis perlakuan yang diberikan oleh peternak melalui pemberian pakan yang diberikan, yaitu dengan memberikan pakan hijauan dengan penambahan limbah bungkil kelapa sawit memiliki perbedaan namun antara jantan dan betina akan jauh berbeda. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui produktivitas kambing lokal diwilayah Kecamatan Belitang III, Kabupaten Oku Timur dapat dilihat dari perlakuan sebelumnya yang diberikan melalui pemberian ransum pakan tersebut. Penelitian ini dilaksanakan pada Oktober 2022. Analisis yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif dengan teknik penarikan sampel menggunakan Nonprobablitiy Sampling. Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa produktivitas kambing lokal di daerah Belitang III Kabupaten Oku Timur terdapat selisih presentase pada angka kelahiran, kambing dengan pemberian pakan hijauan memiliki presentase kelahiran 18%, sedangkan pemberian pakan hijauan ditambah dengan limbah kelapa sawit 13%. Sedangkan selisih presentase pada angka kematian kambing dengan pemberian pakan hijauan memiliki presentase 3%, dan pada kambing dengan pemberian pakan hijauan ditambah dengan limbah kelapa sawit 1.25%.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Jurusan Peternakan > Prodi D4 Teknologi Produksi Ternak |
Depositing User: | mrs Retno Triastika |
Date Deposited: | 20 Oct 2023 01:39 |
Last Modified: | 20 Oct 2023 01:39 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/4254 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |