Aziz, Thoriq (2022) TA : MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN AYAM RAS PETELUR FASE PRE LAYER DI PETERNAKAN MITRA PT. CJ FEED AND CARE LAMPUNG KECAMATAN NATAR LAMPUNG SELATAN. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
Thoriq Aziz_Cover_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Download (40kB) |
![]() |
Text
Thoriq Aziz_Abstrak_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Download (49kB) |
![]() |
Text
Thoriq Aziz_Bab1 dan bab2_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Download (173kB) |
![]() |
Text
Thoriq Aziz_daftar pustaka_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Download (41kB) |
![]() |
Text
Thoriq Aziz_Full teks_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Restricted to Repository staff only Download (825kB) |
![]() |
Text
Thoriq Aziz_bebas plagiat_19741069 - Thoriq Aziz.pdf Download (53kB) |
Abstract
Ayam ras petelur adalah ayam ras final stock yang di hasilkan dari ras bibit parent stock. Ayam ras petelur merupakan jenis ayam yang memiliki laju pertumbuhan sangat pesat dan kemampuan berproduksi telur yang tinggi. Namun untuk mencapai kapasitas produksi yang optimal pada fase layer harus membutuhkan penanganan khusus sehingga manajemen pemberian pakan sangat penting untuk di perhatikan. Tujuan dari tugas akhir ini untuk mengetahui dan mempelajari manajemen pemberian pakan ayam ras petelur fase pre layer, karena dengan manajemen pemberian pakan yang baik akan menghasilkan pertumbuhan yang baik serta menghasilkan ayam petelur dengan produksi telur yang tinggi. Metode yang digunakan dalam penyusunan tugas akhir ini adalah dengan cara pengambilan data secara langsung di lapangan melalui wawancara langsung dengan pembimbing lapang dan operator kandang, pengambilan data melalui pengamatan dan berbagai studi pustaka/literature. Rata-rata konsumsi ransum 75 gram/ekor/hari,pertambahan bobot badan 1295 (g) di minggu 16, 1365 (g) di minggu 17 dan mortalitas 1,25%
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak |
Depositing User: | mrs Retno Triastika |
Date Deposited: | 15 Dec 2022 03:47 |
Last Modified: | 15 Dec 2022 03:47 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/3128 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |