Novike, Anis (2022) TA : ANALISIS PENERAPAN GOOD MANUFACTURING PRACTICE (GMP) PRODUK RENDANG IKAN TUNA DI UMKM DAPUR YONICA KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
1. cover dan lembar pengesahan-1 - Anis Novike.pdf Download (10kB) |
![]() |
Text
Ringkasan - Anis Novike.pdf Download (5kB) |
![]() |
Text
II TINJAUAN PUSTAKA_merged - Anis Novike.pdf Download (898kB) |
![]() |
Text
ilovepdf_merged (2) - Anis Novike.pdf Download (295kB) |
![]() |
Text
ANIS NOVIKE 18754006 TA - Anis Novike.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
![]() |
Text
aaa. - Anis Novike.pdf Download (252kB) |
Abstract
Keamanan pangan merupakan salah satu faktor penting dalam penyelenggaraan sistem pangan (Lestari, 2020). Rendang merupakan salah satu makanan dengan tingkat risiko menengah tinggi sehingga perlu dipastikan keamanannya dengan penerapan Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik atau Good Manufacturing Practice. Salah satu UMKM yang memproduksi rendang adalah UMKM Dapur Yonica yang sedang dalam proses perolehan izin edar makanan dalam negeri, sehingga penelitian ini mengakaji mengenai penerapan GMP di UMKM Dapur Yonica pada produk rendang. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis kesenjangan penerapan GMP di UMKM Dapur Yonica dengan standar menurut Keputusan Badan Pengawas Obat dan Makanan No. HK. 02.02.1.2.01.22.63 Tentang Pedoman Pemeriksaan Sarana Produksi, serta menganalisis faktor penyebab terjadinya kesenjangan dengan menggunakan diagram fishbone dan merekomendasikan perbaikan atas temuan. Hasil yang diperoleh yaitu ditemukan sebanyak 7 temuan minor dan 3 temuan major pada sarana produksi UMKM Dapur Yonica dengan perolehan nilai B (baik). Faktor penyebab terjadinya ketidaksesuaian penerapan GMP yaitu dipengaruhi oleh sumber daya manusia yang kurang wawasan mengenai keamanan pangan dan penerapan GMP, belum menerapkan SOP dengan baik, serta kurangnya biaya dalam perbaikan sarana produksi. Rekomendasi perbaikan berdasarkan penyebab terjadinya ketidaksesuaian yaitu dilakukannya pelatihan keamanan pangan, penerapan SOP yang baik di sarana produksi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling T Technology > TX Home economics |
Divisions: | Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Agribisnis Pangan Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Agribisnis Pangan |
Depositing User: | mrs Retno Triastika |
Date Deposited: | 14 Dec 2022 01:49 |
Last Modified: | 14 Dec 2022 01:49 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2857 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |