SETIAWATI, ENDANG (2018) TA : TEKNIK PEMBIBITAN BENIH PADI (Oriza sativa. L) BERSERTIFIKAT DI BALAI BENIH PADI DAN PALAWIJA BOJONGPICUNG CIANJUR JAWA BARAT. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
Tugas Akhir Endang Setiawati.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Benih merupakan salah satu komponen utama yang berperan penting dalam peningkatan kuantitas dan kualitas produksi padi, karena penggunaan benih varietas unggul yang bermutu (berlabel) sangat dianjurkan. Bibit merupakan tumbuhan muda yang sangat menentukan untuk pertumbuhan tanaman selanjutnya, pemilihan benih merupakan faktor penting dalam rangkaian produksi benih, karena benih yang unggul akan menghasilkan benih yang baik dan bermutu. Benih bermutu mencakup mutu fisiologis, mutu fisik dan mutu genetik. Laporan tugas akhir ini bertujuan untuk mempelajari teknik pembibitan padi untuk menghasilkan benih yang bersertifikat. Bahan laporan tugas akhir disusun berdasarkan kegiatan Praktek Kerja Lapang yang telah dilaksakan pada tanggal 19 Februari 2018 sampai dengan tanggal 20 Februari 2018 di Balai Benih Padi dan Palawija Bojongpicung Cianjur Jawa Barat. Teknik pembibitan meliputi pengajuan pemohonan, pengolahan lahan pesemaian, perlakuan benih, penaburan benih, pemeliharaan, dan pencabutan bibit
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D3 Produksi Tanaman Pangan |
Depositing User: | mrs Frika Adelaide Lubis |
Date Deposited: | 01 Aug 2021 06:38 |
Last Modified: | 01 Aug 2021 06:38 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/1968 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |