Putri, Belinda Yena (2018) TA : APLIKASI MONITORING SERTIFIKASI DAN RESERTIFIKASI ALAT BERAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER PADA PT. PLN (PERSERO) SEKTOR PENGENDALIAN PEMBANGKITAN BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.
![]() |
Text
BELINDA.pdf Restricted to Repository staff only Download (12MB) |
Abstract
Perusahaan Listrik Negara PT. PLN (Persero) Sektor Pengendalian Pembangkitan Bandar Lampung merupakan perusahaan pembangkit listrik yang bertanggung jawab atas beberapa unit pembangkit. Kegiatan pemenuhan listrik yang maksimal dilakukan dengan cara melakukan pemantauan dan pemeliharaan alat pembangkit listrik secara berkala. Tujuan dari tugas akhir ini adalah menghasilkan rancangan sistem baru untuk memonitoring sertifikasi dan resertifikasi alat yang ada di perusahaan tersebut. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode Waterfall dengan tahapan analisis, desain, pengodean, pengujian dan pendukung. Aplikasi ini memberikan manfaat terhadap perusahaan untuk melakukan kegiatan monitoring sertifikasi dan resertifikasi alat.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions: | > Prodi Manajemen Informatika > Prodi Manajemen Informatika |
Depositing User: | mrs Retno Triastika |
Date Deposited: | 06 Jun 2021 12:07 |
Last Modified: | 06 Jun 2021 12:07 |
URI: | http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/1807 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |