TA : EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENAGIHAN PIUTANG PADA PT. BAKRIE METAL INDUSTRIES

Syntia, Della (2020) TA : EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENAGIHAN PIUTANG PADA PT. BAKRIE METAL INDUSTRIES. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
TA DELLA..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

PT. Bakrie Metal Industries (BMI) merupakan perusahaan yang bergerak pada bidang jasa konstruksi. Laporan tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui terkait angka piutang tak tertagih pada PT. BMI yang masih tinggi dan mengevaluasi sistem akuntansi penagihan piutang PT BMI. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dengan metode analisis data yaitu metode kualitatif. Berdasarkan hasil pembahasan penulis menyimpulkan bahwa secara keseluruhan sistem akuntansi penagihan piutang PT BMI sudah berjalan dengan baik dan sesuai dengan sistem yang telah ditetapkan oleh PT BMI, angka piutang PT BMI masih tinggi karena kondisi ekonomi pelanggan yang buruk atau kondisi perusahaan pailit dan sering terjadinya keterlambatan pembayaran piutang pelanggan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 05 Apr 2021 04:26
Last Modified: 05 Apr 2021 04:26
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/996

Actions (login required)

View Item View Item