TA : APLIKASI PENGAJUAN MAGANG BERBASIS WEB MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER PADA PT.PERKEBUNAN NUSANTARA VII BANDAR LAMPUNG

Laelis, Alaena Diena (2020) TA : APLIKASI PENGAJUAN MAGANG BERBASIS WEB MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER PADA PT.PERKEBUNAN NUSANTARA VII BANDAR LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
TA Alaena Diena Laelis.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

PT. Perkebunan Nusantara VII Bandar Lampung disingkat PTPN, adalah bekas badan milik Negara Indonesia yang bergerak dalam bidang agribisnis. PTPN setiap tahunnya menerima mahasiswa magang dari berbagai daerah. Saat ini pengajuan magang di PTPN belum optimal, karena pada sistem sebelumnya masih dilakukan secara manual dimana mahasiswa yang ingin mengajukan magang harus datang langsung ke PTPN dan penempatan mahasiswa magang masih terjadi penumpukan di setiap bagian. Berdasarkan hal tersebut maka dibuat tugas akhir berjudul “Aplikasi Pengajuan Magang Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter Pada PT.Perkebunan Nusantar VII Bandar Lampung”. Tugas akhir ini memiliki tujuan untuk menghasilkan sebuah sistem pengajuan magang untuk calon peserta magang berbasis web untuk mempermudah proses pengajuan magang bagi peserta magang, supaya lebih optimal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: > Prodi Manajemen Informatika
> Prodi Manajemen Informatika
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 28 Feb 2021 11:13
Last Modified: 01 Oct 2021 04:32
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/754

Actions (login required)

View Item View Item