PERBANDINGAN BIAYA PENYUSUTAN ASET BIOLOGIS KELAPA SAWIT DENGAN METODE GARIS LURUS DAN SALDO MENURUN

Munawaroh, Siti and Dewi, Dian Nirmala and -, Rusmianto (2017) PERBANDINGAN BIAYA PENYUSUTAN ASET BIOLOGIS KELAPA SAWIT DENGAN METODE GARIS LURUS DAN SALDO MENURUN. Makalah Ilmiah Mahasiswa.

[img]
Preview
Text
Jurnal Siti Munawaroh.pdf

Download (71kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan laporan tugas akhir mahasiswa adalah untuk membandingkan besarnya beban penyusutan aset biologis yang dihitung berdasarkan metode garis lurus dan saldo menurun, dan mengetahui dampak penggunaan metode penyusutan aset biologis terhadap laba kotor dan nilai buku aset tetap pada laporan posisi keuangan PT XYZ tahun 2016. Sumber data yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah data sekunder, data tersebut diperoleh langsung dari perusahaan berupa Laporan Aset Tetap dan Laporan Keuangan Perusahaan tahun 2016 dengan metode dokumentasi. Berdasarkan pembahasan, perhitungan menunjukkan bahwa metode garis lurus akan menghasilkan biaya penyusutan yang lebih rendah daripada saldo menurun. sehingga dampak dari metode ini yaitu akan semakin tinggi laba kotor dan nilai buku aktiva yang dihasilkan dengan metode garis lurus. Kata kunci : aset tetap, laba kotor, metode garis lurus, metode saldo menurun.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: > Prodi Akuntansi
> Prodi Akuntansi
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 20 Sep 2017 09:45
Last Modified: 20 Sep 2017 09:45
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/54

Actions (login required)

View Item View Item