Permainan Edukasi Berbasis Android untuk Anak Usia Dini Umur 3 Sampai 4 Tahun

Mesalina, Nabila Reyna and Fadli, Rizal and Afifah, Titania Faudi and Jaya, Tri Sandhika (2019) Permainan Edukasi Berbasis Android untuk Anak Usia Dini Umur 3 Sampai 4 Tahun. Karya Ilmiah Mahasiswa.

[img] Text
Karya Ilmiah Permainan Edukasi Berbasis Android Untuk Anak Usia Dini Umur 3 Sampai 4 Tahun.pdf

Download (830kB)

Abstract

Sarana sistem pembelajaran saat ini sangat beragam, baik secara konvensional maupun modern. Di era digital seperti saat ini dengan perkembangan teknologi dan komunikasi yang semakin pesat, banyak sekali orang tua yang lebih dahulu memperkenalkan anak-anaknya pada gadget atau android padahal belum sewajarnya. Kebanyakan orang tua menganggap bahwa, dengan memberikan gadget atau android kepada sang anak hanya bertujuan untuk hiburan semata akan tetapi banyak sekali dampak yang ditimbulkan dibalik itu semua. Hal tersebut menyebabkan timbulnya beberapa dampak positif maupun negatif terhadap tumbuh kembang anak. Maka permainan edukasi berbasis android ini sangat penting untuk perkembangan anak. Metode yang dipakai untuk penelitian ini adalah metode pengembangan menggunakan Framework for the Application of System Thinking Kata Kunci: Permainan, Edukasi, Android , Anak

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: > Prodi Manajemen Informatika
> Prodi Manajemen Informatika
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 08 Mar 2019 03:52
Last Modified: 08 Mar 2019 03:52
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/420

Actions (login required)

View Item View Item