TA : APLIKASI PUPUK NPK DAN KAPUR DOLOMIT TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN PADI SAWAH (Oryza sativa, L.) PADA TANAH MASAM DI KEBUN PERCOBAAN TAMAN BOGO LAMPUNG TIMUR

Suryana, I Putu (2022) TA : APLIKASI PUPUK NPK DAN KAPUR DOLOMIT TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN PADI SAWAH (Oryza sativa, L.) PADA TANAH MASAM DI KEBUN PERCOBAAN TAMAN BOGO LAMPUNG TIMUR. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
cover - Putu Surya.pdf

Download (27kB)
[img] Text
RINGKASAN - Putu Surya.pdf

Download (8kB)
[img] Text
bab 1 dan bab 2 - Putu Surya.pdf

Download (199kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - Putu Surya.pdf

Download (11kB)
[img] Text
I Putu Suryana NPM 19711032 - Putu Surya.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
bebas plagiarisme - Putu Surya.pdf

Download (285kB)

Abstract

Padi merupakan bahan makanan pokok untuk menghasilkan beras atau nasi yang mengandung zat gizi yang dibutuhkan manusia terutama karbohidrat sebagai sumber energi. Produksi padi di dunia menempati urutan ketiga dari semua serealia setelah jagung dan gandum. Kebun percobaan taman bogo memiliki keadaan tanah sawah yang masam deangan pH tanah 4-5 untuk memperbaiki sifat fisik, kimiawi dan hayati dari tanah tersebut dengan aplikasi pupuk NPK dan kapur dolomit sebagai upaya meningkatkan pH tanah. Tujuan untuk mengetahui pertumbuhan Padi Sawah (Oryza sativa, L.) deangan aplikasi pupuk NPK dan kapur dolomit. Pengamatan dilakuakn pada umur 30 HST dan 60 HST. Parameter yang diamati yaitu tinggi tanaman dan jumlah anakan. Bahwa penggunaan pupuk NPK memiliki tinggi tanaman yang lebih tinggi dan mempunyai jumlah anakan lebih banyak dibandingkan penggunaan kapur dolomit dan kontrol.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D3 Produksi Tanaman Pangan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 10 Apr 2023 03:39
Last Modified: 10 Apr 2023 03:39
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/3960

Actions (login required)

View Item View Item