SKRIPSI : PRODUKTIVITAS DAN KARAKTERISTIK ENAM GALUR PADI (Oryza sativa L.) PERSILANGAN VARIETAS GILIRANG DAN BTN RAKITAN POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG

Sari, Dita Novita (2022) SKRIPSI : PRODUKTIVITAS DAN KARAKTERISTIK ENAM GALUR PADI (Oryza sativa L.) PERSILANGAN VARIETAS GILIRANG DAN BTN RAKITAN POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
hal cover - dita novi.pdf

Download (205kB)
[img] Text
abstrak - dita novi.pdf

Download (184kB)
[img] Text
bab 1 dan 2 - dita novi.pdf

Download (432kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - dita novi.pdf

Download (307kB)
[img] Text
Dita Novita Sari_Full Teks_18713014(1) - dita novi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
surat pernyataan bebas plagiat - dita novi.pdf

Download (175kB)

Abstract

Padi (Oryza sativa L.) merupakan komoditas tanaman serealia terpenting di dunia setelah jagung dan gandum. Upaya peningkatan produktivitas dapat ditingkatkan melalui perakitan varietas padi yang potensi hasilnya lebih tinggi dari varietas yang telah ada. Melalui penelitian ini upaya peningkatan produksi dilakukan dengan pengujian galur-galur harapan yang memiliki potensi hasil tinggi terutama didaerah dataran rendah dengan tujuan untuk 1). Mengetahui produktivitas tertinggi dari ke-enam galur hasil persilangan varietas Gilirang dan BTN 2). Mengetahui karakter agronomi yang diinginkan dari galur yang diuji. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) susunan satu faktor tunggal dengan menggunakan galur GB1, GB2, GB3, GB4, GB5, dan GB6, serta dua varietas pembanding Gilirang dan BTN sebagai perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Hasil penelitian 1) Dari ke-enam galur yang diujikan galur-galur yang diujikan serata dengan kedua varietas pembanding Gilirang dan BTN, dengan produktivitas hasil yaitu 6-10 ton.ha-1 . 2) Dari ke-enam galur GB1, GB2, GB3, GB4, GB5, dan GB6 memiliki produktivitas hasil kisaran 6,3-9,6 ton.ha-1 . 3) Karakter agronomi galur GB1, GB2, GB3 dan GB4 memiliki umur panen yang lebih genjah (103-105 hari) dibanding dengan galur GB5, GB6, varietas Gilirang dan BTN (106-113 hari)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D4 Teknologi Pembenihan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 04 Apr 2023 01:36
Last Modified: 04 Apr 2023 01:36
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/3852

Actions (login required)

View Item View Item