SKRIPSI : APLIKASI SNI 7583:2010 PADA TRANSPORTASI BENIH IKAN NILA (Oreochromis niloticus) UKURAN 3-5 CM DENGAN SISTEM TERTUTUP

Yasyfalia, Iga (2022) SKRIPSI : APLIKASI SNI 7583:2010 PADA TRANSPORTASI BENIH IKAN NILA (Oreochromis niloticus) UKURAN 3-5 CM DENGAN SISTEM TERTUTUP. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
COVER TA IGA YASYFALIA - Iga Yasyfalia.pdf

Download (94kB)
[img] Text
ABSTRAK TA IGA YASYFALIA - Iga Yasyfalia.pdf

Download (8kB)
[img] Text
BAB I _ BAB II TA IGA YASYFALIA - Iga Yasyfalia.pdf

Download (174kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA TA IGA YASYFALIA - Iga Yasyfalia.pdf

Download (171kB)
[img] Text
IGA YASYFALIA 18744009 - Iga Yasyfalia.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS TA IGA YASYFALIA - Iga Yasyfalia.pdf

Download (40kB)

Abstract

Budidaya benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus) merupakan salah satu hasil perikanan yang diminati oleh masyarakat dengan trend peningkatan permintaan. Salah satu mata rantai penyediaan ikan adalah penyediaan benih. Transportasi benih menjadi hal krusial untuk tetap menjaga kelangsungan hidupnya. Kegiatan transportasi benih biasanya dilakukan dengan kepadatan tinggi untuk meminimalisir biaya. Tujuan kegiatan ini adalah untuk mengaplikasikan SNI dalam transportasi benih, membandingkan dengan praktik harian di pembudidaya, serta mengukur keberhasilannya melalui nilai kelangsungan hidup. Transportasi benih Ikan Nila ukuran 3-5 cm menggunakan kepadatan 100 ekor/L menghasilkan nilai kelangsungan hidup sebesar 96,7±1,13% (SNI) dan kepadatan 88 ekor/L sebesar 94,3±0,29% (Pembudidaya) yang dilakukan selama 8 jam. Hasil menunjukkan bahwa nilai kelangsungan hidup aplikasi SNI 96,7±1,13%, dan aplikasi pembudidaya 94,3±0,29%. Dengan demikian transportasi dengan mengacu SNI lebih efektif jika dibandingkan dengan aplikasi di pembudidaya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Teknologi Pembenihan Ikan
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 29 Dec 2022 07:15
Last Modified: 29 Dec 2022 07:15
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/3354

Actions (login required)

View Item View Item