PENILAIAN KINERJA INSTANSI KBL MELALUI ANALISIS BELANJA TAHUN 2016-2017

Nalurita, Nahda Gaitsa and Rahman, Artie Arditha and -, Rusmianto (2018) PENILAIAN KINERJA INSTANSI KBL MELALUI ANALISIS BELANJA TAHUN 2016-2017. Karya Ilmiah Mahasiswa.

[img] Text
16. Nahda Jurnal_Karya_Ilmiah[1].pdf

Download (138kB)

Abstract

Tulisan ilmiah ini bertujuan untuk menilai kinerja instansi KBL tahun 2016-2017 dalam mengelola APBN khususnya belanja negara melalui analisis belanja dengan menghitung pertumbuhan belanja, rasio belanja operasi terhadap total belanja, belanja modal terhadap total belanja, dan rasio efisiensi belanja. Metode pengumpulan data yang digunakan penulis dalam laporan tugas akhir ini adalah dokumentasi dan metode analisis data yang digunakan adalah metode kuantitatif. Berdasarkan hasil analisis belanja, untuk pertumbuhan belanja mengalami penurunan belanja yang dapat diartikan bahwa di tahun 2017, belanja di Instansi KBL tidak prioritas pada tahun tersebut. Rasio belanja operasi terhadap total belanja memiliki hasil kurang baik karena belum memenuhi kriteria yang ditetapkan. Rasio belanja modal terhadap total belanja memiliki hasil yang kurang baik juga karena hasil yang didapatkan tidak memenuhi kriteria. Sementara itu, rasio efisiensi dikatakan efisien karena hasil yang didapat kurang dari 100% sesuai dengan kriteria. Kata Kunci: Analisis Belanja, Laporan Relisasi Anggaran (

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: > Prodi Akuntansi
> Prodi Akuntansi
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 12 Oct 2018 09:43
Last Modified: 12 Oct 2018 09:43
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/325

Actions (login required)

View Item View Item