TA : METODE SIQF PADA PROSES PEMBEKUAN UDANG VANNAMEI PRODUK PEELED DEVEINED 555 DI PT CENTRALPERTIWI BAHARI LAMPUNG

Aulia, Dina (2022) TA : METODE SIQF PADA PROSES PEMBEKUAN UDANG VANNAMEI PRODUK PEELED DEVEINED 555 DI PT CENTRALPERTIWI BAHARI LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Cover TA Dina Aulia - Dina Aulia.pdf

Download (41kB)
[img] Text
Abstrak TA Dina Aulia - Dina Aulia.pdf

Download (8kB)
[img] Text
Bab I dan Bab II TA Dina Aulia - Dina Aulia.pdf

Download (337kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA TA Dina Aulia - Dina Aulia.pdf

Download (10kB)
[img] Text
TA Dina Aulia 19751017 - Dina Aulia.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Surat Pernyataan Dina Aulia - Dina Aulia.pdf

Download (71kB)

Abstract

PT Centralpertiwi Bahari merupakan salah satu perusahaan agro industri udang beku yang bergerak sebagai eksportir udang beku. Tujuan penulisan Laporan Tugas Akhir ini adalah (1) Mengetahui proses pengolahan dan pengawetan udang beku menggunakan metode SIQF (Semi Individual Quick Freezing) pada produk Peeled deveined 555 di PT CentralPertiwi Bahari (2) Menjelaskan pengendalian proses produksi udang pada bagian freezing di PT CentralPertiwi Bahari. Metode analisis data yang digunakan yaitu metode deskriptif kualitatif. Untuk menjelaskan proses pengolahan udang vannamei dan pengendalian produksi udang bagian freezing menggunakan alat bantu diagram alir atau flowchart dan fishbone. Hasil pembahasan alur proses produk udang 555 dibentuk menggunakan alat bantu flowchart di ulai dari tahapan penerimaan (receiver), pemotongan kepala (deheading), setting (grader size), main proses, vaccum & sealing, pembekuan SIQF, packing master carton (MC), cold room. Fishbone digunakan sebagai alat untuk mengidentifikasi masalah yang paling banyak terjadi kegagalan produk 555 pada proses freezing dan mengetahui faktor penyebab terjadinya kegagalan produk 555 yang tidak sesuai dengan standar perusahaan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D3 Prodi Agibisnis
Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D3 Prodi Agibisnis
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 16 Dec 2022 00:45
Last Modified: 16 Dec 2022 00:45
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/3147

Actions (login required)

View Item View Item