TA : PENGARUH PERTUMBUHAN ASET, UKURAN, DAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK (TAX AVOIDANCE) PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2017-2020

Sari, Hesty Yana (2021) TA : PENGARUH PERTUMBUHAN ASET, UKURAN, DAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK (TAX AVOIDANCE) PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2017-2020. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
Hesty Yana Sari - Cover - Hesty Yanasari.pdf

Download (27kB)
[img] Text
Hesty Yana Sari - Abstrak - Hesty Yanasari.pdf

Download (11kB)
[img] Text
Hesty Yana Sari - BAB I dan II - Hesty Yanasari.pdf

Download (211kB)
[img] Text
Hesty Yana Sari - Daftar Pustaka - Hesty Yanasari.pdf

Download (178kB)
[img] Text
Hesty Yana Sari FULL Teks - 17755009 - Hesty Yanasari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Hesty Yana Sari - Surat Pernyataan Orisinalitas - Hesty Yanasari.pdf

Download (146kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pertumbuhan aset, ukuran, dan profitabilitas perusahaan terhadap penghindaran pajak (tax avoidance) pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2017-2020. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2017-2020. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yaitu metode penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu, sehingga diperoleh 76 sampel penelitian berdasarkan kriteria yang ditetapkan. Teknik yang digunakan adalah dengan menggunakan alat uji SPSS.V.22 dan uji analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa disimpulkan bahwa semua variabel independen secara simultan (bersama-sama) mempengaruhi variabel dependen. Hasil uji parsial menunjukkan bahwa pertumbuhan aset tidak mempengaruhi penghindaran pajak, ukuran perusahaan berpengaruh signifikan positif terhadap penghindaran pajak ditingkat signifikan 10%, sedangkan profitabilitas dengan proxy ROA berpengaruh signifikan negatif terhadap penghindaran pajak ditingkat signifikan 5%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Akuntansi Perpajakan
Jurusan Ekonomi dan Bisnis > D4 Prodi Akuntansi Perpajakan
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 18 Jul 2022 06:28
Last Modified: 18 Jul 2022 06:28
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2623

Actions (login required)

View Item View Item