TA : BUDIDAYA PADI HITAM ( Oryza sativa, L. indica ) DENGAN METODE TANAM JAJAR LEGOWO 4:1 DI TEACHING FARM POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG

Alfian, Muhammad Alvin (2021) TA : BUDIDAYA PADI HITAM ( Oryza sativa, L. indica ) DENGAN METODE TANAM JAJAR LEGOWO 4:1 DI TEACHING FARM POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
COVER.MUHAMMAD ALVIN ALFIAN - Muhammad Alvin Alfian.pdf

Download (49kB)
[img] Text
ABSTRAK.MUHAMMAD ALVIN ALFIAN - Muhammad Alvin Alfian.pdf

Download (12kB)
[img] Text
BAB 1 dan BAB 2.MUHAMMAD ALVIN ALFIAN - Muhammad Alvin Alfian.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.MUHAMMAD ALVIN ALFIAN - Muhammad Alvin Alfian.pdf

Download (123kB)
[img] Text
Muhammad Alvin Alfian-18711067 - Muhammad Alvin Alfian.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Surat pernyataan - Muhammad Alvin Alfian.pdf

Download (71kB)

Abstract

Beras hitam merupakan varietas lokal yang mengandung pigmen terutama antosianin paling baik, berbeda dengan beras putih atau beras warna lain. Beras hitam memiliki rasa dan aroma yang baik dengan penampilan yang spesifik dan unik. Bila dimasak, nasi beras hitam warnanya menjadi pekat dengan rasa dan aroma yang menggugah selera makan. Kegiatan budidaya padi hitam sistem tanam jajar legowo 4:1 meliputi ; persemaian, persiapan lahan, penanaman, pengairan, penyiangan, penyulaman, pemupukan, pengendalian hama dan penyakit, panen, dan pascapanen. Kegiatan laporan tugas akhir dilaksanakan pada tanggal 4 Januari - 4 April 2021. Kegiatan laporan tugas akhir ini bertujuan untuk mengembangkan ilmu pengetahuan tentang teknik budidaya tanaman padi hitam (Oryza sativa, L. indica) dan meningatkan populasi serta produktivitas padi hitam dengan sistem jajar legowo. 4:1 di Teaching Farm Politeknik Negeri Lampung. Hasil laporan tugas akhir ini adalah sistem tanam jajar legowo 4:1 sangat efektif diterapkan dalam berbudidaya tanaman padi hitam karena mempermudah dalam melakukan perawatan dan pemeliharaan tanaman. Hal ini dapat diketahui dari hasil panen yang mencapai 400 kg gabah basah dan 352 kg gabah kering giling (GKG) dengan kadar air 12,6 % sehingga didapatkan 176 kg beras dalam luas lahan 1500 m2 .

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D3 Produksi Tanaman Pangan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 28 Apr 2022 03:43
Last Modified: 28 Apr 2022 03:43
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2368

Actions (login required)

View Item View Item