TA : PEMELIHARAAN POST LARVA (PL1-PL8) UDANG VANNAMEI (Litopenaeus vannamei) DENGAN PAKAN ALAMI ARTEMIA

Wati, Rahma (2021) TA : PEMELIHARAAN POST LARVA (PL1-PL8) UDANG VANNAMEI (Litopenaeus vannamei) DENGAN PAKAN ALAMI ARTEMIA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
ABSTRAK TA Rahma - Rahma wati.pdf

Download (77kB)
[img] Text
bab 1 dan 2 rahma - Rahma wati.pdf

Download (201kB)
[img] Text
Bebas Plagiat - Rahma wati.pdf

Download (47kB)
[img] Text
cover TA Rahma - Rahma wati.pdf

Download (76kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA TA Rahma - Rahma wati.pdf

Download (90kB)
[img] Text
FULL TEKS'18742049-new - Rahma wati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (632kB)

Abstract

Udang vannamei (Litopenaeus vannamei) merupakan salah satu komoditas unggulan yang dibudidaya di Indonesia. Udang vannamei mengalami pertumbuhan pesat di Indonesia, hal ini menyebabkan kebutuhan dalam budidaya udang meningkat maka dibutuhkan ketersediaan benih secara kontinyu. Oleh sebab itu banyak nya kebutuhan udang yang dibudidaya maka diperlukan ketersediaan larva udang vannamei secara kontinyu dengan melakukan proses pembenihan larva udang vannamei. Pembenihan udang vannamei tidak terlepas dari pakan alami salah satu nya dengan menggunakan Artemia sp. Pakan alami yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan larva udang vannamei akan memacu pertumbuhan dan tingkat kelangsungan hidup pada larva. Tujuan pemberian pakan alami Artemia sp pada larva udang vannamei diberikan pada stadia post larva dengan frekuensi 4 kali sehari sebanyak 35g/5liter air. Hasil pemeliharaan menunjukan pertumbuhan post larva udang vannamei selama pemeliharaan pada post larva 1 hingga post larva 8 yakni dengan panjang rata-rata 9 mm, dan tingkat kelangsungan hidup 80%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Budidaya Perikanan
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 11 Feb 2022 08:58
Last Modified: 11 Feb 2022 08:58
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2069

Actions (login required)

View Item View Item