TA : PROSES PENGOLAHAN PRODUK CRAB RANGOON DI PT PHILLIPS SEAFOOD INDONESIA LAMPUNG PLANT

Simanjuntak, Kevin Yosia (2021) TA : PROSES PENGOLAHAN PRODUK CRAB RANGOON DI PT PHILLIPS SEAFOOD INDONESIA LAMPUNG PLANT. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
TA KEVIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Crab rangoon adalah makanan pangsit renyah biasanya terdapat di restoran China tradisional, berisi campuran daging rajungan serta beberapa bumbu yang dimasukkan ke dalam kulit rangoon dan disajikan dengan saus Pineapple Sweet Chili. Tugas akhir ini disusun dengan tujuan untuk mengetahui dan mempelajari proses pengolahan crab rangoon di PT Phillips Seafood Indonesia Lampung Plant. Rajungan yang digunakan dalam pengolahan crab rangoon adalah daging bagian special (SP) dan claw meat (CM). Proses pengolahan produk crab rangoon di PT Phillips Seafood Indonesia Lampung Plant terdiri dari 9 tahap yaitu pencampuran, pencetakan adonan, pengisian, penggorengan, penyortiran produk jadi, pembekuan, pengemasan, pendeteksian logam, dan penyimpanan dingin. Selama proses pengolahan, kondisi suhu tetap dalam keadaan dingin

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Pangan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 15 Jun 2021 02:33
Last Modified: 15 Jun 2021 02:33
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/2010

Actions (login required)

View Item View Item