TA : PRODUKSI BENIH PADI (Oryza sativa L.) BERSERTIFIKAT DI PP KERJA BOYOLALI JAWA TENGAH

CAHYA, SANGGAR (2018) TA : PRODUKSI BENIH PADI (Oryza sativa L.) BERSERTIFIKAT DI PP KERJA BOYOLALI JAWA TENGAH. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
TA SANGGAR.docx
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Padi ( Oryza sativa L.) adalah tanaman yang sudah mendunia untuk dijadiukan tanaman utama. Di Indonesia produksi padi bersertifikat merupakan bisnis yang relatif menjanjikan.Kemitraan antara produsen dan penangkar benih padi menguntungkan kedua belah pihak dan dapat meningkatkan skala produksi padi hibrida ataupun inhibrida. Dalam sistem sertifikasi benih padi di Indonesia diklasifikasikan menjadi 4 kelas benih yaitu: benih penjenis, benih dasar, benih pokok, benih sebar. Umumnya masyarakat menggunakan benih sebar. Pengertian benih adalah biji yang telah mengalami proses seleksi sehingga diharapkan dapat mencapai proses tumbuh yang besar. Sedangkan sertifikasi adalah suatu penetapan standar sesuai dengan peraturan yang telah ditentukan oleh pemerintah yang siap diedarkan. Laporan tugas akhir ini bertujuan untuk mempelajari cara memproduksi benih padi bersertifikat hingga siap pakai. Bahan laporan tugas akhir disusun berdasarkan kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) pada tanggal 19 Februari sampai dengan 19April 2018 di PP.Kerja Karangduren, Kecamatan Sawit, Kabupaten Boyolali Jawa Tengah.Produksi benih padi bersertifikat meliputi: budidaya, pasca panen dan tahapan sertifikasi. Produksi benih padi pada dasarnya sama dengan produksi padi konvensional, namun dibedakan pada

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Jurusan Budidaya Tanaman Pangan > Prodi D3 Produksi Tanaman Pangan
Depositing User: mrs Frika Adelaide Lubis
Date Deposited: 15 Jun 2021 02:27
Last Modified: 15 Jun 2021 02:27
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/1992

Actions (login required)

View Item View Item