DISTRIBUSI RANTAI PASOK TOMAT PT BIMANDIRI AGRO SEDAYA DI WILAYAH LEMBANG JAWA BARAT

Sihombing, Elina and -, Sutarni and Handayani, Sri (2018) DISTRIBUSI RANTAI PASOK TOMAT PT BIMANDIRI AGRO SEDAYA DI WILAYAH LEMBANG JAWA BARAT. Artikel Ilmiah Mahasiswa.

[img]
Preview
Text
jurnal tomat.pdf

Download (323kB) | Preview

Abstract

Rantai pasokan adalah sekumpulan aktivitas dan keputusan yang saling terkait untuk mengintegrasikan pemasok, manufaktur, gudang, jasa transportasi, pengecer dan konsumen secara efisien. PT B melakukan perlakuan dan biaya yang berbeda untuk mendapatkan keuntungan. Besarnya biaya dan keuntungan yang diperoleh pada PT B tentu akan mempengaruhi harga jual yang harus ditanggung oleh konsumen akhir. Berdasarkan hasil perhitungan yang memiliki nilai profit marjin pemasaran yang paling tinggi nilainya yaitu pada saluran 3 (Petani – PT B – Lottemart – Konsumen), sebesar Rp 6.107/Kg, sedangkan saluran yang memiliki profit marjin paling kecil diperoleh pada saluran 1 (Petani – PT B – Carrefour – Konsumen), yaitu Rp 607/Kg. Total marjin keuntungan paling besar diperoleh pada saluran 3 yaitu sebesar Rp 15.631/Kg, sedangkan keuntungan terkecil diperoleh pada saluran 1 yaitu sebesar Rp 8.631/Kg. Kata Kunci: Efisiensi Pemasaran, Marjin Pemasaran dan Tomat.

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: > Prodi Agibisnis
> Prodi Agibisnis
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 01 Mar 2018 02:14
Last Modified: 01 Mar 2018 02:14
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/191

Actions (login required)

View Item View Item