TA : PERAWATAN SAPI PEJANTAN PEMBIBIT DI UNIT PELAKSANAAN TEKNIS DAERAH BALAI PENGEMBANGAN INSEMINASI BUATAN TERNAK (UPTD-BPPIBT) SAPI POTONG CIAMIS

Hadianto, Ferry (2018) TA : PERAWATAN SAPI PEJANTAN PEMBIBIT DI UNIT PELAKSANAAN TEKNIS DAERAH BALAI PENGEMBANGAN INSEMINASI BUATAN TERNAK (UPTD-BPPIBT) SAPI POTONG CIAMIS. Diploma thesis, Politeknik Negeri Lampung.

[img] Text
BAB 1-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (483kB)
[img] Text
cover.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perawatan pejantan merupakan salah satu aspek yang dapat meningkatkan performa dan kualitas semen, seperti kegiatan pembersihan kandang. Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk memahami perawatan pejantan pembibit di UPTD-BPPIBT Sapi Potong Ciamis, Jawa Barat. Tahapan yang diterapkan mengumpulkan dan dengan melakukan pencatatan hasil pengamatan, melakukan wawancara dan diskusi dengan pembimbing lapang, staff, setra petugas kesehatan hewan. Pengambilan data Laporan Tugas Akhir ini dilakukan selama satu bulan dalam pelaksanaan kegiatan praktik kerja lapang (PKL), di mulai dari tanggal 14 Agustus sampai dengan 15 September. Dari hasil pembahasan dapat disimpulkan bahwa perawatan pejantan pembibit dapat dikatakan sudah cukup baik. Dilihat dari perawatan yang meliputi memandikan ternak, perawatan kuku, cek kesehatan, kegiatan Exercise dan pemberian pakan sudah dilakukan secara rutin.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak
Depositing User: mrs Retno Triastika
Date Deposited: 24 May 2021 08:13
Last Modified: 24 May 2021 08:13
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/1631

Actions (login required)

View Item View Item