Layanan Pengaduan Berbasis Web Pada Dinas Perumahan Dan Kawasan Pemukiman Kota Metro

Kurniawan, Iqbal and Maulini, Rima and Jaya, Tri Sandhika (2017) Layanan Pengaduan Berbasis Web Pada Dinas Perumahan Dan Kawasan Pemukiman Kota Metro. Makalah Ilmiah Mahasiswa.

[img]
Preview
Text
Jurnal.pdf

Download (398kB) | Preview

Abstract

Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman Kota Metro adalah Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) pelaksana urusan pemerintahan daerah Kota Metro di Bidang Perumahan dan Kawasan Pemukiman. Guna mendukung tugas tugasnya, Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman Kota Metro mengadakan program pelayanan pengaduan yang bertujuan untuk mengetahui masalahmasalah yang ada di masyarakat. Sistem yang berjalan untuk layanan pengaduan saat ini masih terdapat kendala seperti: pengaduan tidak bisa langsung ditanggapi jika Kepala Bidang sedang tidak ada di tempat, masyarakat harus datang ke kantor untuk melakukan pengaduan dan pencatatan yang masih dicatat di buku.. Tugas akhir ini bertujuan untuk menghasilkan aplikasi layanan pengaduan berbasis web yang dibangun dengan tahapan metode Rapid Application Development (RAD). Kesimpulan yang diperoleh dengan adanya layanan pengaduan berbasis web adalah memberikan alternatif yang lebih mudah untuk masyarakat melakukan pengaduan ke Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman. Kata Kunci: Aplikasi, Pengaduan, RAD, Web

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: > Prodi Manajemen Informatika
> Prodi Manajemen Informatika
Depositing User: Mr Wanto Wiyadi
Date Deposited: 09 Oct 2017 02:47
Last Modified: 31 Aug 2018 02:47
URI: http://repository.polinela.ac.id/id/eprint/151

Actions (login required)

View Item View Item